Pencegahan

    Meningkatkan Konsumsi Makanan Bergizi.

Image Home

    Makanan yang bergizi dan mengandung zat besi dapat mencegah dan menanggulangi anemia dan makananyang mengandung Vit C sangat bermanfaat untuk meningkatkan penyerapan zat besi dalam usus.

    Menambah Pemasukan Zat Besi kedalam Tubuh dengan Minum Tablet Tambah Darah (TTD).

Image Home

    Tablet Tambah Darah (TTD) merupakan tablet sebagai suplementasi yang mengandung Fero sulfat 200 mg atau setara 60 mg besi elemental dan 0,25 mg asam folat untuk penanggulangan anemia.

    Kebutuhan Zat Besi Pada Remaja Putri.

Image Home

    Pada masa remaja dibutuhkan zat gizi termasuk zat besi yang cukup untuk mengimbangi peningkatan kebutuhan zat gizi di akibatkan oleh growth sport.Kebutuhan zat gizi besi pada remaja yang dianjurkan AKG 2013 yaitu 19-26 mg/hari yaitu sebesar 6,9 dan 9,18 mg/hari.